GANGGUAN KOMUNIKASI

Paling tidak seperempat dari semua pasien stroke mengalami ganguan komunikasi yang berhubungan dengan mendengar,berbicar ,membaca,menulis dan bahkan bahasa isyarat denagn gerak tanagn.ketidak berdayaan ini sangat membingungkan orang yang merawatnya.

Disartia(dysarthia)melemahnya otot-otot muka,lidah dan tengorokan yang membuat kesulitan bicara walaupun penderita memahami bahasa verbal maupun tulisan.cidera di salah satu pusat pengendalian bhasa di otak memang sangat berdampak pada komunikasi verbal.ganguan bahasa itu biasanya di akibatkan oleh kerusakan pada cuping temporal dan parietal otak sebelah kiri.

Sumber : VITAHEALTH

0 Response to "GANGGUAN KOMUNIKASI"

Posting Komentar