Kekayaaan mesiko berasal dari buminya.di barisan pegunungannya terpendam logam mulia.di lembah-lembah di antra pegunungan itu tumbuh gandum yang berlimpah.kebanyakan penduduk meksiko hidup dari bertani.dari sumur di pantai mengalir minyak.kekayaan mineral meksiko yang mulai mereka gali berabad-abad lalu memikat tentara eropa yang menyerbu di abad ke-16.spanyol kemudian menduduki meksiko selama 3 abad.pemberontakan menakhiri kekuasaan spanyol tahun 1821 meksiko merdeka,tapi bahasa spanyol tetap bertahan dan di pakai oleh 90 juta penduduk meksiko.
penemuaan minyak pada awal abad ke-20 membawa kekayaan baru baGI meksiko.pemerintahan menanamkan modal kekayaaan pada pabrik-pabrik baru dan pada pelayanan social untuk mengatasi masalah kelaparan,kesehatan dan pendidikan.meski pertanian dan pabrik punya potensi besar di masa datang,meksiko gini menghadapi masalah.pekerjaan yang tersedia hanya sedikit dan kemiskinan meluas.harga kebutuhan pokok pun terus naik.
Sumber : Ensiklopedi
0 Response to "MEKSIKO"
Posting Komentar